Riset: Bahaya Makan Gorengan dan Minum Kopi di Pagi Hari

Jangan memulai hari dengan sarapan makanan berlemak seperti gorengan, apalagi jika kemudian dilanjutkan dengan minum kopi. Penelitian terbaru menunjukkan bahwa kombinasi keduanya menyebabkan lonjakan gula darah. Menurut sebuah studi dari University of Guelph, minum kopi setelah makan makanan berminyak dapat menyebabkan lonjakan gula darah. Efek ini bahkan berlaku untuk orang yang sehat yang tidak berisiko…

Read More
manfaat lain Vanila

Manfaat Lain dari Vanila

Vanila atau bahasa dapurnya sering disebut dengan vanili, sering diasumsikan sebagai bahan campuran pembuat es krim atau kue dengan cita rasanya yang manis dan harum. Dan ternyata vanila masih punya banyak manfaat selain sebagai bahan campuran aneka makanan. Berikut Sharing di Sini beberapa manfaat vanila, selain sebagai bahan campuran makanan. 1. Mengurangi nafsu makan Aroma…

Read More
berfikir bantu bakar kalori

Berfikir Bantu Bakar Kalori

Coba perhatikan mengapa setiap habis belajar di kelas, mengerjakan soal-soal yang rumit, setelah meeting dengan klien, atau setelah mengerjakan pekerjaan di depan komputer, perut akan terasa lapar? Ini adalah pertanda bahwa Anda telah benar-benar menggunakan otak untuk berpikir keras. Aktivitas berpikir ternyata memerlukan banyak kalori, hingga setelahnya tak heran jika Anda merasa lapar, karena banyak…

Read More
kerja antibiotik akan lebih efektif jika diminum dengan gula

Riset: Kerja Obat Akan Efektif Jika Di Telan Dengan Gula

Biasanya, anak kecil memerlukan gula untuk membantu menelan obat yang pahit. Dan peneliti menemukan bahwa gula tidak hanya membantu menelan obat, tetapi juga membuat kerja obat seperti antibiotik jadi lebih efektif. Peneliti menemukan bahwa antibiotik yang diminum bersamaan dengan sesendok gula secara dramatis dapat meningkatkan efektivitas terhadap infeksi yang membandel seperti tuberkulosis (TBC). Uji laboratorium…

Read More