Belimbing Wuluh , Si Kecil Dengan Manfaat Banyak

Bukan hanya orang-orang yang sudah berusia renta yang memiliki berbagai keluhan penyakit. Gangguan kesehatan bisa menyerang siapa saja tak pandang usia dan jenis kelamin. Termasuk jika gangguan nyeri reumatik muncul, segala aktifitas pun menjadi terganggu. Moms, semua penyakit sebenarnya sudah disediakan obatnya oleh alam sekitar lingkungan kita. Menelusuri tanaman herbal di sekitar pekarangan, jika Anda memiliki pohon…

Read More

Ternyata Jus Sayur Bisa Turunkan Berat Badan Berlebih

Moms, Anda pelaku diet? Hmm… sebaiknya Anda mengetahui informasi menarik yang kami kutip dari situs Good Housekeeping ini. Berikut Sharing Di Sini merangkumnya. Taukah saat tubuh sedang diet pun, terkadang masih membutuhkan tenaga dari makanan dan minuman yang kita konsumsi.Tak jarang, para pelaku diet kerap mengonsumsi jus buah segar untuk melengkapi kalori. Dalam laman tersebut dikatakan, sebuah…

Read More

Asyiknya Wisata Ke Kota

Mengajak keluarga untuk jalan-jalan keliling kota Anda memiliki banyak keuntungan. Banyak alat transportasi, fasilitas umum lengkap dan mungkin pergi ke museum di kota-kota besar bisa menambah wawasan anak-anak yang selama ini bosan di rumah. Sebelum berangkat jalan-jalan ke kota, yuk kita ikuti dulu tips berkemas dari Anne McAlpin, penulis “Pack It Up: Smart Travel, Pack Light!” untuk…

Read More
air putih dingin

Takut gemuk karena minum air putih dingin? Jangan takut!

  “Saya khawatir minum air dingin dapat membuat gemuk. Seperti yang dikatakan personal trainer di tempat fitness, bahwa air dingin dapat membekukan lemak dalam tubuh. Saya langsung berhenti minum air dingin walaupun saya menikmatinya”, begitu cerita Alya, seorang pelajar di SMA 82 Jakarta. Banyak wanita maupun pria mempercayai teori bahwa minum air dingin dapat membuat…

Read More