Rahasia Dapur Mengolah Aneka Bahan Lauk

1. Memilih dan Mengolah Daging kambing Pilihlah daging kambing muda dan segar. Sebelum diolah, lumuri terlebih dahulu daging kambing dengan parutan nanas. Diamkan selama 30 menit, kemudian bilas dan silahkan diolah sesuai kebutuhan. 2. Memilih Daging Ayam Pastikan warna dagingnya putih kekuningan. Warna lemak putih kekuningan yang merata di bawah kulit. Baunya segar, kekenyalan daging…

Read More

Berburu Jaket Kulit Ke Garut

Sebenernya sudah sejak lama saya ingin memiliki jaket kulit, karena kebetulan kegiatan sehari-hari saya memakai sepeda motor, jadi saya sangat membutuhkan jaket yang kuat dan nyaman. Tapi karena harganya yang lumayan mahal,dan belum ada waktu untuk sengaja keliling ke toko kulit di daerah saya, jadi masih belum kesampaian juga. Nah, Kebetulan saat itu ada undangan…

Read More

Tips: Memilih Terasi Kualitas Baik

Terasi tidak hanya digunakan di Indonesia, bumbu yang terbuat dari udang fermentasi ini juga digunakan pada kuliner di Asia, khususnya Asia Tenggara. Aroma yang khas, membuat terasi adalah salah satu bahan bumbu dapur yang tak dapat digantikan. Di pasaran, ada beragam jenis dan merk terasi. Terasi juga dibedakan berdasarkan asli daerahnya. Lalu bagaimana cara memilih…

Read More