Tradisi Budaya Lebaran di Berbagai Daerah Indonesia

Lebaran di Indonesia memiliki tradisi yang secara umum sama yaitu mudik, shalat Ied, silaturahmi, ketupat, opor ayam, dan ziarah adalah tradisi yang kerapkali mewarnai lebaran. Namun Indonesia memiliki beragam adat istiadat, suku, dan budaya yang sangat beragam. Sering ditemukan tradisi yang unik di berbagai daerah yang tersebar di Indonesia.  Apa saja tradisi budaya lebaran yang…

Read More

Tradisi Unik Lebaran di Indonesia

Lebaran di manapun berada pasti memiliki tradisi-tradisi unik terutama di indonesia sebagai negara terbesar umat islamnya didunia. Lebaran menjadi momentum yang banyak ditunggu – tunggu oleh semua kalangan. Bukan hanya umat muslim saja tetapi tradisi lebaran ini menjadi milik siapapun. Lalu tradisi apakah yang ada pada saat lebaran di indonesia? Berikut ini tradisi-tradisi lebaran yang…

Read More
Mengungkap Kesalahan Online Shop Dari Segi Tampilan Homepage

Mengungkap Kesalahan Online Shop Dari Segi Tampilan Homepage

Homepage merupakan hal pertama yang dilihat pengunjung ketika datang ke sebuah website. Karena itu homepage merupakah suatu hal penting bagi website terutama online shop. Dari sanalah kualitas, ciri khas dan kesan pertama yang akan dilihat oleh visitor. Pemilik website harus benar-benar memperhatikan tampilan homepage, agar pengunjung yang datang tidak langsung pergi tetapi melihat-lihat dahulu isi…

Read More

Filosofi “Kue Pengantin” di Beberapa Negara

Selain gaun pengantin yang indah, kue pengantin juga menjadi sorotan di pesta pernikahan. Sebenarnya, kehadiran kue pengantin di sebuah pesta tidak hanya sebagai penghias pesta, namun juga sebagai simbol dan memepunyai filosofi tersendiri. Bahkan, setiap negara memiliki tradisi masing-masing dalam mempersiapkan versi “kue pengantin” lain alias makanan wajib yang harus ada di sebuah pesta, sebagai…

Read More