Cara Mencegah Anemia

Kurangnya asupan zat besi bisa membuat wanita menderita anemia. Untuk menjalani aktivitas yang seabrek, anda harus pintar membagi waktu. Semua aktivitas harus cepat tuntas dengan hasil yang optimal. Namun, sepadat apapun aktivitas anda, jangan acuhkan sinyal yang diberikan tubuh. Gaya Hidup Dan Anemia Apa boleh buat, karena kesibukan dan tuntunan gaya hidup, kita sering kali…

Read More

Apakah Posisi Tidur Anda Sudah Tepat?

  Apakah anda pernah bangun tidur dengan pundak, punggung dan pinggang terasa nyeri pegal-pegal?? Tahukan anda ternyata posisi tidur dapat mempengaruhi bentuk tubuh? Posisi tidur tidak tepat dapat memperburuk postur tubuh. Namun, ada posisi tidur tertentu yang bisa dilakukan untuk memperbaiki postur tubuh. Tidur atau berbaring dalam posisi yang melemahkan otot dan ligament bisa meregangkan…

Read More

Akibat Kurang Tidur

Durasi waktu tidur yang cukup adalah salah satu syarat utama untuk memelihara kebugaran tubuh. Kualitas tidur pun sangat mempengaruhi kesehatan badan. Karena pada saat tidur, kita memberi kesempatan pada tubuh dan pikiran beristirahat maksimal untuk mengisi energi baru. Berikut saya sharing di sini efek apabila kita kurang tidur. Ketika jam tidur kurang, tubuh umumnya mengalami…

Read More