3 Cara Mudah Atasi Bibir Hitam dan Kering

Problem utama lainnya yang masih sering menjadi keluhan para wanita adalah soal bibir kering dan hitam. Entah karena paparan sinar matahari, AC, lipstik, atau kurang kelembaban, bibir jadi kurang enak dilihatnya. Dan ternyata menggunakan lip balm saja bukan perkara selesai mengenai keluhan bibir hitam dan kering ini. Karena, ia hanya akan memberikan perlindungan kelembaban sesaat…

Read More

Khasiat Kesehatan Buah Delima

Buah Delima (Punica Granatum) sudah tidak asing lagi di telinga kita. Tanaman ini seringkali di tanam di pekarangan rumah sebagai tanaman hias, tanaman obat, atau karena buahnya yang dapat dimakan ,  apalagi jika sedang berbuah menambah keindahan tanaman ini. Buah  ini  berbentuk bulat hampir sebesar buah jeruk, tetapi berwarna merah mengkilat. Tidak hanya itu saja,…

Read More

Manfaat Luar Biasa Daun Cincau

Cincau adalah gel serupa agar-agar yang diperoleh dari perendaman daun atau organ lain dari tumbuhan tertentu dalam air. Gel terbentuk karena daun tumbuhan tersebut mengandung karbohidrat yang mampu mengikat molekul-molekul air. Kata “cincau” sendiri berasal dari dialek Hokkian sienchau yang lazim dilafalkan di kalangan Tionghoa. Cincau sendiri di bahasa asalnya sebenarnya adalah nama tumbuhan (Mesone….

Read More