Tips Penting yang Perlu di Coba

1. Cara mengusir semut: Semut membenci Mentimun. Letakkan kulit mentimun di dekat tempat di mana banyak semut di temukan atau di lubang semut.   2. Cara membuat cermin bersinar: Bersihkan dengan sprite, gunakan sebagai cairan pembersih kaca.   3. Cara menghilangkan permen karet dari pakaian: Simpan kain yang terkena tempelan permen karet di dalam freezer…

Read More

Kayumanis + Madu = Masker Ampuh Anti Jerawat

Jerawat memang tidak pernah diharapkan kehadirannya. Selain mengganggu penampilan, pasca penyembuhannya pun membuat khawatir jika meninggalkan bekas noda hitam. Dilansir dari situs youtube by Michele Phan, berikut Sharing di Sini Membuat Masker Anti Jerawat dengan memanfaatkan kayumanis dan madu. Bahan: 1 sdm kayu manis bubuk 3 sdm madu Catatan: Jika kulit Anda termasuk kulit yang…

Read More

Trik Merias Yang Tepat Untuk Mata Sipit

Memiliki bentuk mata sipit terkadang memunculkan kesulitan sendiri saat meriasnya, terlebih jika Anda belum berpengalaman dengan berbagai alat make up. Buat Anda yang sedang belajar merias wajah dan memiliki bentuk mata ini, simak beberapa panduan untuk menghasilkan eye make up yang sempurna. Beri Gradasi Warna Gunakan eye shadow dengan warna gradasi untuk memberi efek lekukan…

Read More

Manfaat Luar Biasa Daun Cincau

Cincau adalah gel serupa agar-agar yang diperoleh dari perendaman daun atau organ lain dari tumbuhan tertentu dalam air. Gel terbentuk karena daun tumbuhan tersebut mengandung karbohidrat yang mampu mengikat molekul-molekul air. Kata “cincau” sendiri berasal dari dialek Hokkian sienchau yang lazim dilafalkan di kalangan Tionghoa. Cincau sendiri di bahasa asalnya sebenarnya adalah nama tumbuhan (Mesone….

Read More