Flu dan Menyusui

Musim pancaroba sering mengakibatkan penurunan daya tahan tubuh. Penyakit yang paling sering diderita di saat daya tahan tubuh kita menurun adalah flu. Siapapun dapat terserang flu, termasuk Ibu yang sedang menyusui. Lalu bolehkah Ibu menyusui bayinya saat sedang terserang flu? Apakah bayi berisiko tinggi tertular flu dari ibunya? Berikut Sharing Di Sini berbagi informasi buat para Ibu…

Read More

Kenali, Apa Yang Menyebabkan Nyeri Pada Payudara Anda

Pasti beberapa dari Anda pernah mengalami nyeri pada payudara. Penyebab nyeri ini ada bermacam-macam Ladies. Tidak semua penyebab nyeri pada payudara adalah ciri kanker payudara. Payudara cenderung masih berkembang selama masa pubertas karena peningkatan hormon esterogen. Dilansir dari boldsky.com, nah ini dia penyebab lain dari nyeri payudara Anda, berikut Sharing Di Sini berbagi Retensi air…

Read More

Tips Atasi Kelelahan Menjadi Ibu Baru

Kini  bayi mungil telah hadir di dunia, perjuangan ibu dalam menjaga dan merawat kehamilan serta dalam proses persalinan yang berjuang berat terbayar sudah dengan kehadiran bayi anda yang sangat mempesona dan mengagumkan. Akan tetapi perjuangan anda setelah proses persalinan tidak terhenti begitu saja melainkan banyak sekali perubahan yang harus dialami dalam masa nifas dan menyusui. Sehingga penting…

Read More