Tips dan Cara Menyusui yang Baik
Berikut beberapa tips dari kami Sharing Di Sini bagi para Ibu dan calon Ibu yang perlu diketahui dalam memberi ASI. Yang utama dan paling penting adalah ASI pertama yang berwarna kuning keemasan dan agak kental (kolostrum) jangan dibuang, langsung diberikan pada bayi. ASI tersebut sangat penting bagi imunitas bayi . Apa pentingnya kolostrum bagi bayi?…