Tips Mencuci Baju Berdasarkan Jenis Bahan

Merawat pakaian butuh kesabaran dan perhatian yang lebih agar koleksi busana Anda tetap awet baru dalam lemari. Beragam jenis bahan pakaian membuat Anda mau tak mau harus pandai merawat pakaian sesuai dengan jenis bahannya. Agar tak salah langkah perawatan, mari kita langsung belajar dari maestro di industri fashion, Alex Perry. Apa saran Alex Perry untuk…

Read More

5 Manfaat Menggunakan Kaos Kaki Saat Tidur

Salah satu kebiasaan unik dan bermanfaat saat tidur adalah menggunakan kaos kaki. Untuk sebagian besar orang beranggapan bahwa tidur dengan selimut saja sudah cukup menghangatkan tubuh mereka. Namun ternyata, kebiasaan menggunakan kaos kaki saat tidur ternyata memiliki banyak manfaat. Seperti apa manfaatnya? Berikut ulasannya dari Sharing Di Sini. Berikut adalah 5 manfaat dari menggunakan kaos…

Read More

Terapi Air Dengan Mandi

Karena dianggap sebagai kebiasaan sehari-hari, banyak dari kita yang tidak menyadari bahwa mandi tak hanya bertujuan untuk membersihkan tubuh tapi juga bagian dari terapi air yang bermanfaat bagi kesehatan dan bisa membantu kita mendapatkan keseimbangan jiwa dan raga. Terapi air atau hydrotherapy mulai dikenal oleh umat manusia pada masa Yunani kuno. Pada masa tersebut, Socrates, bapak kedokteran modern,…

Read More