Brokoli

Brokoli merupakan sayuran berbentuk kuntum hijau tua segar, dan berbatang hijau muda, tekstur kuntum kasar hijau segar gelap ini yang memiliki gizi  tinggi.  Sayuran hijau ini memiliki kandungan vitamin C , vitamin A, vitamin E, antioksidan, kalium dan mineral lainnya. Dalam 100 gram brokoli, sudah memenuhi 2/3 kebutuhan vitamin C dalam sehari. untuk mengembalikan lambung…

Read More

Mengapa Tubuh Kita Membutuhkan Vitamin C?

Mengenal Vitamin C Vitamin C dikenal dengan nama kimia dari bentuk utamanya yaitu asam askorbat, termasuk golongan vitamin antioksidan yang mampu menangkal berbagai radikal bebas ekstraselular. Beberapa karakteristiknya antara lain dapat larut dalam air, sangat mudah teroksidasi oleh panas, cahaya, dan logam. Vitamin C berhasil diisolasi untuk pertama kalinya pada tahun 1928 dan pada tahun…

Read More

Supaya Sayuran Bersih dan Sehat

Sayuran sangat dianjurkan untuk dikonsumsi setiap hari. Kandungan gizi dalam sayuran sangat baik dan dibutuhkan oleh tubuh. Namun, agar mendapatkan banyak manfaat dari sayur, anda harus cermat memilih dan mengolahnya. Berikut hal-hal tentang sayuran yang sebaiknya anda ketahui. –          Cucilah sayuran di bawah air mengalir untuk menghilangkan pestisida yang menempel. Hilangkan kotoran pada lipatan dan…

Read More