
Menghilangkan Bintik Hitam Noda Jamur Pada Serat Pakaian
Pakaian yang tidak dirawat dengan tepat seringkali menyebabkan tumbuhnya bintik-bintik hitam (jamur). Biasanya terjadi pada pakaian yang terkena keringat tapi tidak diangin-anginkan atau tidak langsung dicuci, pakaian yang telah lama menumpuk di lemari pakaian yang lembab, pakaian yang lama menumpuk di keranjang pakaian kotor, atau terkena air hujan yang terus-terusan lembap tidak kering-kering. Awalnya mungkin…