Waspadai Masalah Kebotakan Pada Pria

Bahkan sebelum Anda menginjak usia 40-an tahun, pertumbuhan rambut sudah mulai nampak menurun, adanya rambut bercabang, rambut jadi mudah patah, rapuh bahkan sampai mengalami kerontokan yang cukup parah. Jadi jangan heran kalau di usia 20-an tahun pun memungkinkan anda mengalami kebotakan dini. Berdasarkan hasil penelitian spesialis rambut asal Swedia, dr. Fred Zuli bersama rekannya dr…

Read More

Menstruasi Tidak Lancar, Makanlah Buah Pepaya

Menstruasi merupakan siklus yang harus dilewati oleh setiap wanita. Namun tak jarang diantara mereka yang mengalami masalah, dari rasa nyeri hingga menstruasi tidak lancar. Nah jika sebelumnya buah pepaya dianggap bisa menyebabkan ketidak-lancaran menstruasi, tapi penelitian terbaru mengungkapkan hal sebaliknya. Dilansir dari women’shealthmag, mengungkapkan mengonsumsi buah pepaya dapat memperlancar siklus menstruasi. Hal tersebut karena pepaya…

Read More

Taukah Anda Singkong Bukan Lagi Makanan Kampungan

Para ibu, Anda suka menikmati singkong rebus atau singkong keju? Yea, makan singkong dulu diidentikkan oleh sebuah lagu lama dengan makanan orang ‘ndeso’. Tetapi, lambat laun tampaknya pemikiran ini akan segera memudar, seiring dengan makin merebaknya jajanan singkong yang dipadu dengan ‘makanan orang kota’ seperti singkong keju di tepi-tepi jalan. Apabila Anda penggemar singkong, selamat…

Read More

Tips Ngemil Pintar

Tiga potong sehari? Itu pemikiran lama. Cara baru untuk menjaga berat badan, mengalahkan keinginan ngemil sembarangan, dan mendapatkan asupan nutrisi harian adalah dengan menguasai the mini meal. Sama halnya seperti punya sahabat dan tidur siang, snack time sudah ada dalam hidup kita sejak kecil. Dan, kita diajari untuk tidak “merusak” selera makan malam atau lingkar…

Read More