Buah Semangka, bermanfaat loh !!

  Siapa yang tidak mengenal buah semangka ? buah semangka ini berasal dari gurun Afrika Tengah, namun buah semangka ini sangat populer di Indonesia. Buah semangka memiliki rasa yang manis, mengandung banyak air dan efek mendinginkan. Jadi sangat pas bila menkonsumsi semangka pada siang hari. Selain lezat dan dapat di konsumsi, buah semangka memiliki banyak…

Read More
cara praktis memotong semangka

Tips Praktis Makan Semangka

Makan buah semangka memang terasa menyegarkan, apalagi di cuaca panas. Namun makan semangka juga bisa membuat orang malas karena merepotkan serta membuat orang belepotan saat menggigitnya, ketika semangka dipotong memanjang berbentuk setengah lingkaran. Nah, berikut Sharingdisini akan berbagi tips memotong semangka agar makan semangka lebih praktis, dan tidak membuat dagu dan bibir Anda belepotan air…

Read More
diet semangka

DIET ? Ganti cemilan mu dengan buah Semangka

Masalah berat badan sering kali menjadi masalah besar bagi banyak orang. Kerap kali orang melakukan diet untuk menurunkan berat badan. Diet pada dasarnya adalah mengatur pola makan sehat, namun banyak yang salah mengartikan menjadi mengurangi porsi atau waktu makan. Bahkan ada melakukan diet yang salah hingga tidak makan untuk menurunkan berat badan. Diet yang salah…

Read More
semangka cegah sroke

Makan Semangka Bantu Cegah Stroke

Buah semangka tak cuma enak disantap sebagai pencuci mulut seusai menikmati hidangan utama. Sebuah penelitian menunjukan semangka bermanfaat menurunkan tekanan darah tinggi dan risiko serangan jantung. “Tekanan pada aorta dan pada jantung menurun setelah mengkonsumsi ekstrak semangka,” kata Arturo Figueroa, guru besar di Florida State University, Amerika, seperti dilansir situs Daily Mail. Dalam studinya, peneliti…

Read More